Reporter: Barratut Taqiyyah Rafie | Editor: Barratut Taqiyyah Rafie
Airlangga juga menjelaskan bahwa beberapa barang pokok akan diberi fasilitas PPN 0 persen sebagai bentuk keberpihakan terhadap kebutuhan masyarakat. Stimulus ini diharapkan dapat meringankan beban masyarakat, khususnya di tengah kenaikan pajak pada barang tertentu.
Badan Pusat Statistik (BPS) juga mencatat penurunan jumlah penduduk miskin, sehingga jumlah penerima bantuan pangan menyusut menjadi 16 juta orang pada 2025. Namun, kuota bantuan pangan tetap dipertahankan 10 kg per penerima.
Tonton: Pemerintah Kucurkan Rp 34,41 Triliun Bansos Sembako untuk 18,71 Juta Jiwa
Program ini diharapkan menjadi salah satu upaya konkret untuk menjaga stabilitas sosial dan ekonomi masyarakat.
Selanjutnya: Promo Pizza Hut Akhir Tahun 2024, Makan Beramai-Ramai Lebih Hemat dengan Diskon Besar
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News