Sumber: Kompas TV | Editor: Barratut Taqiyyah Rafie
Besaran Bantuan PIP 2025
Jumlah bantuan yang diterima oleh siswa penerima PIP bervariasi berdasarkan jenjang pendidikan:
Untuk Siswa SD/SDLB/Program Paket A:
- Rp 450.000 per tahun untuk siswa kelas I-V
- Rp 225.000 untuk siswa kelas VI
Untuk Siswa SMP/SMPLB/Program Paket B:
- Rp 750.000 per tahun untuk siswa kelas VII dan VIII
- Rp 375.000 untuk siswa kelas IX
Tonton: Jadwal Pencairan dan Cara Cek Penerima Bansos PKH 2025, Kapan Cair?
Untuk Siswa SMA/SMK/SMALB/Program Paket C:
- Rp 1.800.000 per tahun untuk siswa kelas X dan XI
- Rp 900.000 untuk siswa kelas XII
Dengan melakukan pengecekan status penerimaan melalui situs resmi, diharapkan bantuan ini dapat tepat sasaran dan manfaatnya dapat dirasakan oleh mereka yang benar-benar membutuhkan.
Artikel ini sudah tayang di Kompas.tv berjudul "Cara Cek PIP 2025 Pakai HP di pip.dikdasmen.go.id untuk Siswa SD, SMP, SMA Bulan Maret"
Selanjutnya: Kumpulan Link Twibbon HUT Kostrad Ke-64 Terbaru, Yuk Pakai Hari Ini (6/3)
Menarik Dibaca: Kumpulan Link Twibbon HUT Kostrad Ke-64 Terbaru, Yuk Pakai Hari Ini (6/3)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Tag