kontan.co.id
banner langganan top
| : WIB | INDIKATOR |
  • LQ45985,97   -4,40   -0.44%
  • EMAS1.249.000 2,21%
  • RD.SAHAM 0.05%
  • RD.CAMPURAN 0.03%
  • RD.PENDAPATAN TETAP 0.00%

Utang pemerintah makin mendekati Rp 5.000 triliun per Februari 2020


Kamis, 19 Maret 2020 / 17:17 WIB
Utang pemerintah makin mendekati Rp 5.000 triliun per Februari 2020
ILUSTRASI. Suasana perdagangan saham di Divisi Treasury Bank Negara Indonesia (BNI) Jakarta, Selasa (1/11). Selama 1 bulan terakhir saham BNI dengan kode saham BBNI tumbuh 0,450 %, secara year on year tumbuh 17,25 %. Per selasa 01/11/2016 harga saham BBNI diperdagan


Reporter: Grace Olivia | Editor: Noverius Laoli

KONTAN.CO.ID -  JAKARTA.Posisi utang pemerintah sampai dengan Februari 2020 mencapai Rp 4.948,18 triliun. Rasio utang pemerintah terhadap produk domestik bruto (PDB) menjadi 30,82%. 

Utang pemerintah terdiri dari penerbitan Surat Berharga Negara (SBN) sebesar Rp 4.151,3 triliun dan pinjaman sebesar Rp 796,88 triliun.

Baca Juga: ECB akan mengguyur dana €1 triliun tahun ini demi membendung efek virus corona

Penerbitan SBN terbagi menjadi penerbitan SBN Domestik dengan nilai mencapai Rp 3.031,86 triliun dan penerbitan SBN Valas senilai Rp 1.119,44 triliun per akhir Februari lalu. 

Sementara, utang pinjaman terdiri dari pinjaman dalam negeri sebesar Rp 10,14 triliun dan pinjaman luar negeri sebesar Rp 786,74 triliun.

Baca Juga: Wabah Covid-19 makin meluas, bagaimana ketahanan fiskal negara?




TERBARU
Kontan Academy
Mastering Financial Analysis Training for First-Time Sales Supervisor/Manager 1-day Program

[X]
×