kontan.co.id
banner langganan top
| : WIB | INDIKATOR |
  • EMAS 1.965.000   0   0,00%
  • USD/IDR 16.830   0,00   0,00%
  • IDX 6.438   38,22   0,60%
  • KOMPAS100 926   8,20   0,89%
  • LQ45 723   5,45   0,76%
  • ISSI 205   2,17   1,07%
  • IDX30 376   1,61   0,43%
  • IDXHIDIV20 454   0,42   0,09%
  • IDX80 105   1,01   0,98%
  • IDXV30 111   0,45   0,40%
  • IDXQ30 123   0,28   0,22%

Softbank Group siap gelontorkan investasi hingga Rp 1.380 triliun di ibu kota baru


Jumat, 10 Januari 2020 / 15:06 WIB
Softbank Group siap gelontorkan investasi hingga Rp 1.380 triliun di ibu kota baru
CEO Softbank Masayoshi Son (kedua kiri) bersama jajarannya bertemu dengan Presiden Joko Widodo di Istana Merdeka, Jakarta, Jumat (10/01/2020).


Reporter: Abdul Basith | Editor: Noverius Laoli

Angka yang besar tersebut memang masih akan dibahas secara detail. Angka investasi itu akan mengacu pada skala populasi serta luas daerah yang akan dibangun.

Luas lahan ibu kota baru direncanakan seluas 256.000 hektare (ha). Sementara luas lahan ibu kota baru total mencapai 410.000 ha.

Baca Juga: SoftBank jajaki penjualan sahamnya di perusahaan energi India

Sebelumnya, Presiden Joko Widodo mengumumkan akan memindahkan ibu kota Indonesia. Lokasi pemindahan pun telah ditentukan di Kalimantan Timur.

Rencananya pemindahan tahap satu akan dilakukan untuk wilayah pemerintahan seluas 5.600 ha. Pemindahan tahap satu akan rampung pada 2024 mendatang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News



TERBARU

[X]
×