Sumber: Kompas.com | Editor: Barratut Taqiyyah Rafie
Menurunkan angka perokok dan perokok pemula
Pemerintah berharap, dengan adanya aturan ini bisa menurunkan prevelensi perokok dan mencegah perokok pemula.
Dengan begitu, angka kematian akibat rokok pun akan menurun.
Pelarangan ini juga bermaksud untuk meningkatkan waspada dan kesadaran masyarakat akan bahaya merokok, sehingga mengurangi konsumsi rokok.
Terakhir, pemerintah ingin bekerja sama dengan mendorong masyarakat aktif dan terlibat mengendalikan rokok di Tanah Air.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resmi, Pemerintah Larang Jual Rokok Eceran, Ini Aturan dan Alasannya"
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News