Reporter: Barratut Taqiyyah Rafie | Editor: Barratut Taqiyyah Rafie
- Dibutuhkan 2 formasi untuk jabatan fungsional diplomat dengan kualifikasi pendidikan S1 Sastra Korea
- Dibutuhkan 1 formasi untuk jabatan fungsional diplomat dengan kualifikasi pendidikan S1 Sastra Prancis
- Dibutuhkan 1 formasi untuk jabatan fungsional diplomat dengan kualifikasi pendidikan S1 Sastra Rusia
- Dibutuhkan 2 formasi untuk jabatan fungsional diplomat dengan kualifikasi pendidikan S1 Ilmu Komunikasi
- Dibutuhkan 5 formasi untuk jabatan fungsional diplomat dengan kualifikasi pendidikan S2 Hubungan Internasional
Baca Juga: Kemenkeu umumkan formasi CPNS 2019, berikut rinciannya
Adapun persyaratan umumnya adalah:
1. Warga Negara Indonesia
2. Tidak pernah dipidana dengan pidana penjara
3. Tidak pernah diberhentikan dengan hormat tidak atas permintaan sendiri atau tidak hormat sebagai PNS, prajurit TNI, anggota Kepolisian Negara RI, atau diberhentikan tidak dengan hormat sebagai pegawai swasta
4. Tidak berkedudukan sebagai calon PNS, PNS, prajurit TNI, atau anggota Kepolisian
5. Tidak menjadi anggota atau pengurus partai politik atau terlibat politik praktis
Baca Juga: Pendaftaran CPNS dibuka, warganet keluhkan situs sscasn.bkn.go.id sulit diakses
6. Memiliki kualifikasi pendidikan sesuai dengan persyaratan jabatan
7. Sehat jasmani dan rohani
8. Tidak memiliki ketergantungan terhadap narkotika dan obat-obatan terlarang atau sejenisnya
9. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayan RI
10. Bersedia mengabdi kepada Kementerian Luar Negeri dan tidak mengajukan pindah dengan alasan apapun paling singkat selama 10 tahun sejak terhitung mulai tanggal pengangkatan sebagai PNS
Baca Juga: Sehari lagi registrasi CPNS 2019, sscasn.bkn.go.id bisa ditengok
Adapyn persyaratan khusus pelamar posisi diplomat antara lain:
a. Memiliki ijazah sarjana S-1 atau master S-2 sebagai berikut:
1. S-1 jurusan Ilmu Hubungan Internasional, Ilmu Hukum, Ilmu Politik, Ilmu Ekonomi, Sastra (China, Jepang, Korea, Arab, Inggris, Prancis, Jerman, Rusia) atau Ilmu Komunikasi
2. S-2 jurusan Ilmu Hubungan Internasional
Baca Juga: Situs registrasi CPNS 2019, sscasn.bkn.go.id, mulai dibuka