Sumber: Kompas TV | Editor: Barratut Taqiyyah Rafie
2. Bantuan Pangan Non-Tunai (BPNT) / Kartu Sembako
Mengacu pada jadwal penyaluran tahun sebelumnya, Bantuan Pangan Non-Tunai untuk tahun 2025 diperkirakan telah dicairkan pada bulan Februari. Sehingga masyarakat diimbau mengecek status penyaluran dan mencairkan bantuannya.
Program ini menyasar Keluarga Penerima Manfaat yang terdaftar dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS).
Setiap KPM akan menerima bantuan senilai Rp200.000 per bulan yang dapat digunakan untuk membeli kebutuhan pangan pokok.
Pastikan mengecek secara berkala status Anda melalui platform resmi pemerintah untuk mendapatkan informasi terbaru mengenai program bantuan sosial yang tersedia.
Tonton: Jadwal Pencairan dan Cara Cek Penerima Bansos PKH 2025, Kapan Cair?
Artikel ini sudah tayang di Kompas.tv berjudul "Cek Status Penerima Bansos PKH dan BPNT Terbaru Maret 2025 Pakai HP di cekbansos.kemensos.go.id"
Selanjutnya: BBCA Putuskan Pembagian Dividen Final Sebesar Rp 250 per Saham
Menarik Dibaca: Resep Kulit Ayam Crispy Saus Mentega, Ini Rahasianya Biar Renyah Tahan Lama
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News