kontan.co.id
banner langganan top
| : WIB | INDIKATOR |
  • LQ45898,78   -24,72   -2.68%
  • EMAS1.319.000 0,00%
  • RD.SAHAM 0.05%
  • RD.CAMPURAN 0.03%
  • RD.PENDAPATAN TETAP 0.00%

Kolaborasi Kemenlu & Kemendag dalam diplomasi perdagangan direspons positif


Selasa, 19 November 2019 / 21:09 WIB
Kolaborasi Kemenlu & Kemendag dalam diplomasi perdagangan direspons positif
ILUSTRASI. Wakil Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia Bidang Hubungan Internasional Shinta W. Kamdani di gedung Kadin, Selasa (19/11/2019).


Reporter: Lidya Yuniartha | Editor: Noverius Laoli

"Ketiganya akan saling berhubungan dengan Kemenlu. Jadi semua nanti akan melaksanakan hasil diplomasi yang ada dari Kemenlu. Jadi sebenarnya ini jalan bersamaan, bukannya saling tumpang tindih tetapi bekerja sama," terang Shinta. 

Baca Juga: Jadi wamenlu, Mahendra Siregar mundur dari jabatan komisaris Unilever (UNVR)

Shinta berpendapat, bila masing-masing kementerian menjalankan masing-masing tanggung jawabnya, maka diplomasi ekonomi akan berdampak lebih positif. Namun, menurutnya, kedua kementerian harus menjalankan tugas sesuai dengan tujuan yang ingin dicapai.

"Jadi harapannya semoga Kemenlu bisa bekerja sama dengan Kemendag sehingga semua bisa tersinkronisasi," tutur Shinta.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News




TERBARU

[X]
×