Reporter: Abdul Basith | Editor: Noverius Laoli
"Australia, Eropa, dan sebagainya yang punya spending sangat besar di Indonesia per arrivalnya sehingga punya dampak ekonomi yang besar buat Indonesia," terang Wishnutama.
Baca Juga: Bursa Saham Menuju Keseimbangan Baru
Asal tahu saja dampak virus korona membuat ekonomi menjadi lesu. Terutama sektor pariwisata mengingat banyak wisman di Indonesia berasal dari China.
Wilayah China merupakan wilayah pertama yang menjadi penyebaran virus korona. Oleh karena itu Indonesia juga telah menutup sementara penerbangan dari dan ke China sejak 5 Februari lalu.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News