Reporter: Rahma Anjaeni | Editor: Noverius Laoli
"Saat ini yang paling penting adalah doa kita, supaya warga kita yang ada di daratan China baik di provinsi epicentrum di Wuhan itu tetap sehat. Tidak hanya sehat secara jasmani saja, secara rohani sehat, bisa melaksanakan ibadahnya, tetap bisa senyum, bisa menghubungi keluarganya, tidak stres," paparnya.
Baca Juga: Sabtu besok (15/2) WNI yang dikarantina di Natuna sudah dipulangkan ke keluarga
Terawan menambahkan, dukungan moral tersebut sangat dibutuhkan oleh para WNI di China, agar mereka tetap berkeinginan untuk kembali ke Indonesia apabila situasinya sudah memungkinkan.
"Kalau mereka masih mau kembali (ke Indonesia) dan situasinya memungkinkan, karena banyak yang nggak mau kembali loh masih di sana," kata Terawan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News